Sabtu, 07 Januari 2023

Senam dan Belajar Mengeloala Limbah Sampah Bersama Anak - Anak SDN Desa Jaddih

 


Kegiatan Pada Hari Sabtu 7 Januari 2023 yang diselenggaran oleh KKNT 18 dimana pada pukul 6:00 kita berangkat ke sekolahan sdn jeddih untuk mempersiapkan kegiatan senam bersama siswa siswi sdn jaddih, dan pada pukul 7:00 kita melakukan senam bersama dengan siswa siwi disana, anak - anak antusias dengan kegiatan senam ini dan guru - guru pun senang dengan adanya kegiatan ini.


Kemudian dilanjutkan pada pukul 8:30 kami menggiring anak - anak untuk beristirahat sejenak agar bisa melepaskan penat sehabis senam pagi, selanjutnya kami menyiapkan bahan - bahan yang diperlukan untuk nantinya digukan dalam kegiatan pengolahan sampah bekas botol yang sudah tidak digunakan.
Lalu pada pukul 9:30 kami menggiring anak - anak untuk membuat kelopok agar lebih mudah kami mengatur nya, lalu kami memberikan arahan kepada anak - anak cara mengolah sampah botol menjadi hal yang berguna, seperti menjadi pot bunga yang indah, agar anak - anak tau bahwasannya sampah - sampah bekas itu jika diolah bisa menjadi sesuatu yang bermanfaat, agar bumi kita tetap sehat, bumi kita saat ini darurat sampah, maka tugas kita memeberi wawasan kepada generasi selanjutnya untuk tetap menjaga bumi ini dengan cara mengelola sampah bekas yang sudah tidak digunakan.
Berikut adalah salah satu hasil dari yang sudah siswa siswi sdn jaddih buat, kami berharap generasi ini bisa peka terhadap masalah bumi kita ini, sekian dari tulisan ini, mohon maaf atas kesalahan dalam penulisan artikel ini, jika ada kesalaha kata maupun penyusunan bisa menghubungi kami melalui instagram kami kkn18_utm22.






0 komentar:

Posting Komentar

Kontak

Hubungi Kami

Alamat

Info Kontak

Blog ini dibuat oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Trunojoyo Madura, dan dikelola oleh Kelompok KKN 23 Genap Tahun 2019 Universitas Trunojoyo Madura. Untuk Info dan Keterangan lebih lanjut, dapat menghubungi kontak di bawah ini:

Alamat:

Gedung Graha Utama Lt.1

Universitas Trunojoyo Madura

Jl. Raya Telang, Kamal Bangkalan


Telp:

031-3012391, 3011146

Email:

lppm@trunojoyo.ac.id